Archive

Posts Tagged ‘properties’

Menyembunyikan tulisan MERAH di ActiveReports for .NET 2 SP 2

December 30, 2010 30 comments

Active Report adalah salah satu tool keren untuk membuat report dan sebagai pengguna setia Active Report di VB 6, di VB .NET pun saya tetap setia menggunakan tool ini.

Setelah mencoba membuat report sederhana dan menampilkannya ada yang sedikit mengecewakan dari Active Report for .NET ini, mau tau ? lihat gambar berikut :

Read more…

Property Builder

December 18, 2010 15 comments

Apapun bahasanya klo lagi ngoding di dot NET, biasanya enggak bakalan jauh-jauh dari aktivitas pembuatan kelas.

Kita ambil contoh pembuatan kelas sederhana yang hanya mempunyai 2 property (id dan keterangan), hasil kodenya (Visual Basic .NET) akan terlihat seperti berikut :

Public Class Pekerjaan

    Private mPekerjaanID As Short ' deklarasi instance variable
    Public Property PekerjaanID() As Short
        Get
            Return mPekerjaanID ' mengembalikan id pekerjaan
        End Get

        Set(ByVal value As Short)
            mPekerjaanID = value ' mengeset id pekerjaan
        End Set
    End Property

    Private mKeterangan As String ' deklarasi instace variabel
    Public Property Keterangan() As String
        Get
            Return mKeterangan ' mengembalikan nama pekerjaan
        End Get

        Set(ByVal value As String)
            mKeterangan = value ' mengeset nilai pekerjaan
        End Set
    End Property

End Class

Read more…

Mengakses tabel via kelas

February 14, 2010 32 comments

Artikel kita kali ini khusus bagi Anda yang sudah terbiasa membuat aplikasi database menggunakan Visual Basic 6 tetapi untuk mengeksekusi perintah-perintah DML (Insert, Update, Delete dan Select) masih di lakukan di Form/Modul.

Dan diartikel ini juga kita akan sedikit mencoba memasuki daerah suram bagi kebanyakan programmer prosedural seperti Saya dan Anda 😀 yang biasa disebut OOP.

Kenapa menggunakan kelas dan teori-teori seputar kelas bisa anda baca referensi-referensi yang berhubungan dengan OOP di Visual Basic 6, walaupun Visual Basic 6 sendiri belum bisa dikatakan bahasa pemrograman yang full OOP. Setidaknya itu yang saya baca dari referensi-referensi yang ada, kalo salah mohon dikoreksi :).

Read more…