Archive

Posts Tagged ‘Smart Library School’

Update Smart Library School 07-08-2012

August 7, 2012 21 comments

Pada update kali ini tidak ada penambahan fitur baru, hanya perbaikan bug pada saat mengimpor data siswa.

Terima kasih kepada om dany dan seto yang sudah melaporkan bug ini.

Download

Categories: Freeware Tags: , ,

Aplikasi Pendukung Smart Library School

March 3, 2012 60 comments

Intro

Untuk meningkatkan layanan terhadap pengunjung perpustakaan tidak salahnya jika Anda menginstall aplikasi ini :D.

Aplikasi ini berfungsi sebagai aplikasi untuk pencarian data-data buku selain itu juga bisa digunakan untuk mencatat data-data pengunjung, aplikasi ini sudah terintegrasi dengan Smart Library School yg juga disediakan secara gratis di blog ini :).

Read more…

Cara mudah mencetak kode barcode

November 13, 2010 64 comments

Senang banget akhirnya bisa posting artikel coding lagi 🙂

Sesuai judulnya jadi kita akan mencetak kode barcode, jadi bukan membuat kode barcode karena coding untuk membuat kode barcode lumayan menyita waktu dan tenaga (asalkan buatnya dari nol bukan copas source code :D)

Beberapa waktu yang lalu saya sudah membahas bagaimana membuat form input hari libur yang diambil dari salah satu fitur Smart Library School, kali ini saya membahas fitur lainnya yaitu pencetakan kode barcode yang tentunya dengan cara yang instan 😀

Ada 2 mode pencetakan yang akan saya share disini :

Read more…

Membuat form input hari libur

August 26, 2010 29 comments

Salah satu fitur menarik yang dimiliki aplikasi Smart Library School yaitu form untuk input hari libur, dengan adanya fitur ini memudahkan operator untuk mencatat data hari libur.

Nah pada postingan kali ini saya akan share source code untuk membuat form tersebut, adapun komponen yang digunakan cukup :

  1. MSFlexGrid untuk menampilkan tanggal
  2. CommandButton untuk navigasi/perpindahan bulan
  3. TextBox untuk untuk menampilkan bulan aktif
  4. ListBox untuk menampilkan keterangan hari libur

Read more…

Pengaturan Hak Akses Level Menu

May 18, 2010 116 comments

Salah satu fitur menarik yang sebaiknya dimiliki oleh aplikasi adalah fitur untuk pengaturan hak akses pengguna program. Contoh

Gambar diatas adalah fitur pengaturan hak akses yang dimiliki oleh aplikasi Smart Library School :D.

Read more…

Smart Library School (Beta 2)

April 19, 2010 18 comments

Smart Library School (SLS) beta 2 sudah rilis dengan perbaikan bug dan beberapa tambahan fitur baru :

1. Bug beta 1 bisa dilihat diSINI

2. Fitur baru

  • Cetak kartu anggota (Guru, Pegawai dan Siswa)
  • Cetak barcode kode inventaris
  • Cetak surat keterangan bebas perpustakaan
  • Validasi kesalahan login maksimal 3 x

Read more…

Smart Library School (Beta)

April 10, 2010 28 comments

What is Smart Library School ?

Smart Library School (SLS) adalah sistem informasi perpustakaan sekolah yang dibuat dan kembangkan menggunakan bahasa pemrograman Visual Basic 6 dan database Firebird, sifatnya freeware (tetapi bukan produk open source).

Saat ini masih versi beta 1 dan insya Alloh dalam waktu dekat versi beta 2 menyusul karena masih ada beberapa fitur yg belum sempat saya kerjakan.

Modul

Smart Library School mempunyai modul yang sangat lengkap dengan tampilan yang user friendly sehingga tidak kalah bersaing dengan software-software perpustakaan sekolah yang komersial.

Adapun modul-modulnya sebagai berikut :

Read more…